(News) Super Junior Akan Merilis Photobook Baru Untuk Merayakan Ulang Tahun Mereka Yang Ke-7!
Published 16/10/2012 by yeppopoSebagai sebuah perlakuan untuk semua fans mereka, Super Junior akan merilis sebuah photobook untuk ulangtahun mereka yang ke-7 sejak debut!
SM Entertainment mengungkapkannya pada 16 Oktober, “Pada 6 November, sebuah photobook yang berisikan berbagai foto2 Super Junior yang ‘Super Junior Boys in City Season 4. Paris’ akan dijual.”
Photobook terbaru ini dikatakan berisi gambar2 yang diambil di Paris saat grup sedang menggelar konser individual mereka di Perancis April lalu.
Sebagai tambahan, buku juga akan berisikan sebuah essay yang secara pribadi ditulis oleh member2 sendiri yang berisikan cerita2 dan perasaan2 pada debut mereka hingga sekarang, pendaftaran (militer) Leeteuk, dan persahabatan antara member2.
Agensi juga menambahkan, “Karena ini adalah photobook perayaan ulangtahun ke-7 Super Junior dan dengan member2 yang memimpin demam Hallyu Dunia, buku ini akan dirilis secara bersamaan di Korea, dan juga tempat2 seperti China, jepang, taiwan, Thailand, Macau, Singapore, Malaysia dan Indonesia, dan diperkirakan akan menerima sebuah feedback yang hangat dikalangan domestic dan juga fans Internasional.”
Photobook akan tersedia dalam 2 versi, versi regular dan limited edition. Edisi regular akan meliputi photobook, postcard book, dan poster, sedangkan limited edition akan berisikan semua yang telah disebutkan plus 2013 diary, dan BTS DVD.
‘Super Junior Boys in City Season 4. Paris’ akan pre-sale dimulai pada 17 Oktober dan akan tersedia pada 6 November.
Credit: Allkpop
Indo Trans; Yeppopo
Sumber : http://yeppopo.wordpress.com/2012/10/16/news-super-junior-akan-merilis-photobook-baru-untuk-merayakan-ulang-tahun-mereka-yang-ke-7/
Posting Komentar